Kabag SDM Polres Klungkung Pimpin Apel Kesiapan Pengamanan Pilkel Di Nusa Penida

Kabag SDM Polres Klungkung Pimpin Apel Kesiapan Pengamanan Pilkel Di Nusa Penida


Polda Bali – Polres Klungkung - Polsek Nusa Penida

 Dalam rangka kesiapan pengamanan pelaksanaan pemilihan Perbekel (Pilkel) serentak di Kecamatan Nusa Penida. Polsek Nusa Penida  melaksanakan apel kesiapan yang langsung dipimpin oleh Kabag SDM Polres klungkung Kompol I Gede Mustika,S.H di halaman Mapolsek Nusa Penida, Minggu (24/10/2021) pukul 06.00 Wita. Dalam apel kesiapan tersebut hadir pula Kapolsek Nusa Penida AKP I Gede Sukadana,S.H. berserta anggota Polsek Nusa Penida
, kita akan menghadapi pemilihan kepala desa serentak di wilayah Kabupaten Klungkung dan untuk di Kecamatan Nusa Penida Ada 3 desa ( Sekartaji, Bungamekar dan Lembongan)  yang akan melaksanakan  pimilihan perbekel dengan melibatkan personil 41 Pengamanan yang dilaksanakan oleh Polri bersinergi dengan unsur TNI dan pengamanan tingkat desa( linmas ) terkait untuk itu dalam kesempatan ini, saya menekankan agar kita berkomikmen untuk terus bekerja keras guna menjamin penyelenggaraan  Pimilihan perbekel tahun 2021 agar dapat berjalan dengan aman dan lancar.  Pengamanan pilkades tidak jauh berbeda dengan pengamanan pilkada atau pilgub untuk itu mari kita laksanakan tugas dengan baik dengan penuh rasa tangguang jawab 

Tambah Kapolsek Nusa Penida saat memberikan arahan usai pelaksanaan apel kesiapan ,
" tanamkan rasa tanggung jawab dalam menjalankan tugas demi nama baik Polri dimata masyarakat tentunya dengan berjalan aman dan tertibnya pemilihan perbekel sehingga terwujudnya kamtibmas yang kondusif "

Post a Comment

أحدث أقدم